Menkeu Sri Mulyani Lontarkan Kutipan Pepatah Latin dalam Sidang MK Sengketa Pilpres 2024

Strategi Pengelolaan Bansos dalam Menjaga Keadilan Sosial: Studi Kasus Sidang MK Pilpres 2024

DIKSI NEWS0 Dilihat
banner 468x60

Sri Mulyani, menegaskan pentingnya persatuan dan gotong royong dalam mengelola keuangan negara untuk mencapai tujuan bersama.

Dalam hal ini, yaitu kesejahteraan berkeadilan bagi seluruh lapisan masyarakat.

banner 336x280

“Seperti pepatah kuno mengatakan Vis unita Fortior, dengan kekuatan yang bersatu kita akan semakin kuat,” imbuhnya.

Perkuat Integritas

Kesaksian Menkeu Sri Mulyani di MK bukan hanya memberikan klarifikasi mengenai penggunaan anggaran bansos. Namun, juga menegaskan prinsip-prinsip pengelolaan keuangan negara yang transparan dan bertanggung jawab.

“Berdiskursus di forum yang mulia ini, kita patut bersyukur forum yang mendorong diskusi sehat dan refleksi tentang awal mula Indonesia terbentuk,” kata Sri.

Hal ini menunjukkan komitmen pemerintah dalam memastikan bahwa setiap rupiah dalam APBN berguna. Bermanfaat dengan sebaik-baiknya untuk kesejahteraan rakyat, jauh dari manipulasi politik.

banner 336x280