Puluhan Pegawai dan Karyawan RSDK Ciamis Mengantri, Disdukcapil Layani Aktivasi IKD di Tempat

DIKSI NEWS19 Dilihat
banner 468x60

Kepala Disdukcapil Kabupaten Ciamis,  Ir. Tini Lastiniwati., M.P mengatakan bahwa pihaknya terus berupaya memperluas penerapan IKD di berbagai sektor, termasuk di sektor kesehatan. Hal ini dilakukan sebagai bentuk penerapan teknologi informasi yang terintegrasi dalam pelayanan publik untuk memudahkan masyarakat dalam mengakses layanan kependudukan.

“Kita harus sadar dan melek teknologi, di masa transisi dari konvensional ke modern. Maka mau tidak mau kita harus sudah siap dan terdepan dalam catatan kependudukan” ujar Tini.

banner 336x280

Semoga IKD dapat terus ditingkatkan dan semakin meluas dalam penerapannya, tidak hanya di RSDK tetapi juga di tempat lainnya. Sehingga, masyarakat dapat lebih mudah dan efisien dalam memperoleh dokumen kependudukan yang diperlukan tanpa harus repot-repot datang ke kantor Disdukcapil.

banner 336x280